Inilah 10 Pesawat Teraneh dan Memiliki Sejarah Terunik di Dunia

Posted by TEMENT on Sabtu, 04 Juni 2011

--Salam tementku. Pesawat adalah kendaraan yang mampu terbang di udara bahkan di atmosfer. Pesawat sering kali kita kunjungi di bandara-bandara. Pesawat seperti Lion air dan merpati sering kita lihat. Tapi, pernahkah anda melihat pesawat-pesawat aneh ? Berikut 10 pesawat teraneh dan memiliki sejarah terunik di dunia. Penasaran ?

1.TUPOLEV TU-144
http://i794.photobucket.com/albums/yy221/denisberantahh/1-tupolev144.jpg
Pesawat yang mirip dengan Concorde ini adalah pesawat supersonic pertama yang dibuat Rusia yang mencapai kecepatan March 2 (2 kali kecepatan suara), pesawat yg dijuluki “Concordski” ini begitu cepat namun tertimpa kesialan yg bertubi-tubi, 3 pesawat jatuh salah satunya jatuh ketika beraksi di Paris Air Show 1973 yg disaksikan beribu pasang mata.

Suatu kecelakaan yg dramatis sehingga pesawat ini akhirnya hanya dijadikan sebagai pesawat pengantar surat oleh pemerintah Rusia, pada tahun 1985 pesawat ini berhenti mengudara.

2. B.O.A.C. de Havilland Comet
http://i794.photobucket.com/albums/yy221/denisberantahh/2-comet1.jpg
COMET merupakan pesawat jet komersial Inggris pertama sekaligus merupakan kebanggan inggris ketika mengudara pertama kalinya pada tahun 1949, tapi sekarang hanya dikenang sebagai pesawat yang sangat tidak aman untuk terbang, dari 114 yang diproduksi 13 diantaranya jatuh karena cacat produksi karena salah satu material logam dari pesawat itu mudah rusak

3.H-4 hercules
http://i794.photobucket.com/albums/yy221/denisberantahh/3-h4hercules.jpg
The “Spruce Goose” begitu pesawat ini dijuluki adalah pesawat paling pintar sekaligus paling besar namun juga merupakan pesawat paling mubadzir yang pernah dimiliki pemerintah Amerika.

Dengan rentangan sayap yang panjangnya 319 Feet atau sekitar 97 meter pesawat ini rencananya akan dipakai untuk perang dunia II, namun setelah perang dunia II berakhir pesawat ini belum selesai dibuat, setelah selesai diproduksi pesawat ini hanya pernah terbang 1 kali saja.Sayang bgt y

4.LWS-4 zubr
http://i794.photobucket.com/albums/yy221/denisberantahh/4-lsw4_zubr.jpg
Zubr merupakan pesawat yang buruk sekaligus tak bermanfaat, selain tidak nyaman ketika terbang juga bisa hancur tanpa peringatan ketika menerima tekanan udara yang tinggi, tak hanya itu pesawat ini tidak mampu terbang ketika dimuati hanya beberapa dus rokok saja.

Pesawat ini pernah terbang beberapa kali ketika perang dunia II namun tidak pernah terlibat dalam pertempuran.

5. Christmas Bullet
http://i794.photobucket.com/albums/yy221/denisberantahh/christmasbullet.jpg
Nama yang bagus, pesawat yang buruk, Dr. William Christmas melupakan 1 hal ketika mendesain pesawat ini, dia tidak tahu kalau sayap pesawat model ini butuh penopang alhasil ketika terbang perdana pada tahun 1918 sayap pesawat ini hancur berantakan dan jatuh.

6. Beechcraft Starship
http://i794.photobucket.com/albums/yy221/denisberantahh/6-beechcraft.jpg
Dengan konstruksi carbon-composite, desain yang unik dan mesin turbo dibelakang, Starship merupakan suatu terobosan baru namun pesawat ini terlalu lamban, sukar untuk diterbangkan dan sulit untuk di pelihara.

Pesawat ini mengudara pada tahun 1989 tetapi hanya laku beberapa unit saja dari 53 buah yang dibuat

7. Hiller VZ-1
 http://i794.photobucket.com/albums/yy221/denisberantahh/7-hiller-pawnee.jpg
Tampak bagus diatas kertas namun tampak jelek diudara. Idenya sederhana saja, sebuah kipas berputar dan putaran itu menghasilkan dorongan keatas, sementara sang pilot mengendalikan pesawat sambil berdiri.

Departemen pertahanan Amerika jatuh cinta dengan model pesawat ini tetapi ketika diterbangkan diatas kecepatan 16 Mil/jam pesawat ini sulit dikendalikan bergerak kesana-kemari akhirnya project ini dihentikan pada tahun 1950an.

8. A-12 Avenger II
http://i794.photobucket.com/albums/yy221/denisberantahh/8-12-avenger.jpg
Pesawat project-nya Departemen pertahanan Amerika ini memakan biaya yang begitu besar dan boros, juga merupakan project paling memalukan di era 1980an karena sistem radar yang menggunakan bahan composite ini sering tidak berfungsi.

Riset untuk memperbaiki kekurangan ini hanya menjadikan biaya pembuatan pesawat ini melambung tinggi menjadi $165 Juta/unit (sekitar RP. 1,5 Triliun) akhirnya project ini dihentikan oleh Menteri pertahanan Amerika pada tahun 1991

9. Royal Aircraft B.E.2
Dengan mesin yang seperti kurang darah, miskin kemampuan manuver dan posisi senapan yang menghalangi pilot. Pasukan Jerman dengan mudah menembak jatuh pesawat-pesawat ini dalam pertempuran perang dunia I.

10. Boeing XB 15
http://i794.photobucket.com/albums/yy221/denisberantahh/10-boeingxb15.jpg
Boeing XB 15 merupakan pesawat terbesar yang pernah dibuat Amerika selain H-4 Hercules, pembom ukuran raksasa ini bahkan ada kamar tidur untuk kru di bagian sayapnya. Ketika diuji coba pada tahun 1937 pesawat ini tidak mampu terbang lama dan hanya mampu melaju dalam kecepatan 200 mil/jam, angkatan udara Amerika menghentikan project ini, selanjutnya pesawat ini dimodifikasi dan hanya dijadikan pesawat kargo dengan nama Boeing XB.
Itulah 10 pesawat teraneh dan memiliki sejarah terunik di dunia.  Bagaimana pendapat anda ?

Welcome to my blog, Thanks for visiting and reading.
Baca SelengkapnyaInilah 10 Pesawat Teraneh dan Memiliki Sejarah Terunik di Dunia

10 Aplikasi Chat Terpopuler

Posted by TEMENT

--Salam tementku. Bagi anda yang gemar chatingan di handphone ini ada beberapa pilihan aplikasi chating yang sudah terkenal di dunia.

1. eBuddy※
Tampilan aplikasi ini sederhana namun menarik.paduan warna latarnya atraktif,dengan ikon-ikon full warna yg tak kalah apik.eBuddy ini bisa mengalokasikan hasil foto kamera ponsel menjadi avatar display.gambar fotopun bisa langsung dikirimkan ke teman chat.aplikasi ini kompetibel dg im:msn,yahoo!,aim,icq,google talk,dan facebook.platformnya java(J2ME),yang hampìr semua ponsel teknologi java.termasuk blackberry.dapat di download disini atau disini dapat juga melalui getjar.com 》quickdownload ,dg code 17291 

2. Nimbuzz
Sedikit berbeda dengan ebuddy,nimbuzz memiliki beberapa fitur yg terbilang canggih.selain mengakomodasi pengiriman pesan teks instan,layanan ini bisa di pakai melakukan panggilan international sesama pengguna.fasilitas ini optimal untuk ponsel symbian dan windows mobile.tapi ponsel java juga bisa.untuk chating nimbuzz menyedikan fasilitas'buzz'layaknya YM messenger PC.Berkirim foto,file,voice pun bìsa.juga dilengkapi phonebook untuk backup daftar kontak.dapat di download disini atau d wap.getjar dg code 26137 

3. YehBa※ 
Image
Aplikasi ini terbilang baru.namun kemajuannya terukur pesat,dimana fasilitasnya makin lengkap.YehBa memiliki versi java(J2ME)dan symbian.untuk java download disini atau di wap.getjar dg code 6433.fiturnya antara lain mobile blogging,antarmuka intuitif dan user friendly dan minim bandwith.jadi tak banyak menyedot data.untuk memulainya,set'add IM'dengan yahoo,bila ingin YM-an. 

4. MIXIT※



Aplikasi ini memiliki panduan bahasa INDONESIA saat proses download.jadi memudahkan calon pengguna.bisa download disini dengan mxit biaya lebih murah dan bisa dipakai msn,icq,aol,dan jabber.

5. shMESSENGER※
 
Aplikasi chating ini sementara masih optimal untuk mendukung layanan Yahoo!Messenger.tentu saja selain layanan shMessenger sendiri.terlihat dari dukungan MSN dan Google Talk yg masih bersifat beta.disitusnya terdiri beberapa versi.yang unik ada versi menurut keypad ada:numeric keypad,full keyboard,sagem keypad,motorola keypad dan Windows OS.fasilitasnya ada emoticon yg banyak dan lucu2,avatar dll.bisa di download disini 

8. Mig33※
 
Aplikasi chating asal negeri kanguru ini tercatat populer sebagai aplikasi chat mobile.fasilitasnya ada file-photo sharing atau pun voip/telpon dengan teman chat.download disini 

7. Morange
Aplikasi ini sangat menarik,punya teks messaging ,social network,mobile sayings,prakiraan cuaca.bisa jadi akun facebook,pushmail,websurfing.download di http://wap.getjar.com 》》quickdownload code 30381 

8. EQO※
 
Selain chat juga menyediakan telpon murah atau VOIP download di http://wap.getjar.com 》》quickdownload dg code 32315 

 9. SLICK
Instant messenger | Download free | Chat Free, Supported protocols: ICQ, Yahoo, Facebook chat, AIM, MSN, Google Talk, Jabber
DOWNLOAD disini 

10. Agile ms
aplikasi ini bagus ada trafic counter dimana kamu bisa tau berapa besar file yg diterima/dikirim versi symbian,windows mobile pocket pc disini
versi java disini

Nah.....sekarang pilih yang mana????? ini terserah anda.semua aplikasi mempunyai kelebihan masing-masing :P

Sumber
Welcome to my blog, Thanks for visiting and reading.
Baca Selengkapnya10 Aplikasi Chat Terpopuler

10 Burung Tercepat di Dunia

Posted by TEMENT

--Salam tementku. Berikut 10 Burung Tercepat di Dunia :
1. Spine-tailed swift, atau biasa disebut White-throated Needletail (scientific name: Hirundapus caudacutus), kecepatan maksimum = 171 km/jam.
2. Frigate bird, kecepatan maksimum = 153 km/jam.

3. Spur-winged goose, kecepatan maksimum = 142 km/jam.

4. Red-breasted merganser, kecepatan maksimum = 129 km/jam.

5. White-rumped swift, kecepatan maksimum = 124 km/jam.

6. Canvasback duck, kecepatan maksimum = 116 km/jam.

7. Eider duck, kecepatan maksimum = 113 km/jam.
8. Teal, kecepatan maksimum = 109 km/jam.

9. Mallard, kecepatan maksimum = 105 km/jam.

10. Pintail, kecepatan maksimum = 105 km/jam.

Sumber
Welcome to my blog, Thanks for visiting and reading.
Baca Selengkapnya10 Burung Tercepat di Dunia

Misoka, sikat gigi tanpa pasta gigi

Posted by TEMENT on Jumat, 03 Juni 2011

--Salam tementku. Punya anak yang membenci menggosok gigi? Khawatir bahwa dia akan berakhir ompong oleh usia, matang muda dua puluh lima? Jangan takut, karena sikat gigi Misoka ada di sini.
http://www.geekalerts.com/u/Misoka-toothbrush.jpg
Malas anak-anak terkadang bisa sangat tidak higienis. Beberapa orang dewasa juga. Jawaban atas semua sloth menyikat adalah Misoka, yang menginstruksikan Anda untuk menggosok gigi Anda hanya sekali sehari dan masih menjaga gigi Anda dalam kondisi prima. Itu karena sikat gigi tidak normal, jalankan-dari sikat gigi-mill-.

Its bulu yang dilapisi dengan nanomineral yang membuat gigi Anda hidrofilik (air-mencintai) dan dilapisi dengan air liur 24 / 7. Itu berarti ada kemungkinan cenderung memiliki kotoran dan partikel menempel pada gigi Anda sepanjang hari. Dan Anda bahkan tidak perlu pasta gigi ada lagi saat menyikat. Cool, huh?

The Sikat Misoka tersedia sebesar $ 15 masing-masing dari Hiroshi Salon Beverly Hills

Welcome to my blog, Thanks for visiting and reading.
Baca SelengkapnyaMisoka, sikat gigi tanpa pasta gigi

Perangkat mobile dengan tampilan electroluminescent organik!

Posted by TEMENT

--Salam tementku. Jepang perusahaan elektronik TDK baru saja mulai produksi massal perangkat tersebut. Pengembangan membuka kemungkinan desain banyak, khususnya di bidang realitas ditambah. Semua menampilkan EL organik dari TDK menerapkan prinsip pasif matriks. Yang baru dikembangkan melihat-melalui tipe ini terutama ditujukan untuk digunakan sebagai panel layar utama di ponsel dan perangkat mobile lainnya. The melihat-melalui tipe layar EL organik untuk aplikasi mobile memiliki sudut bidang 2,4 inci, transmitansi dari 40 persen, dan kecerahan 150 cd/m2. Produk baru dikembangkan adalah melihat-melalui tipe, tetapi dibangun sehingga isi tampilan tidak bisa dengan mudah dilihat dari belakang, untuk melindungi privasi pengguna. Inovasi teknologi Mobile perangkat dengan tampilan electroluminescent organik. 
Technology innovation Mobile devices with organic electroluminescent display
Organik EL menampilkan terbentuk melalui teknik film tipis, menggunakan bahan organik yang memancarkan cahaya sebagai respons terhadap arus listrik. Kecerahan tinggi, sudut pandang lebar dan karakteristik yang menguntungkan lainnya membuat jenis tampilan ini sangat mudah pada mata, dan karena itu juga mencapai respon yang cepat, Organik EL menampilkan telah diadopsi untuk penggunaan yang lebih luas dalam display panel datar. Semua menampilkan EL organik dari TDK menerapkan prinsip pasif matriks. Yang baru dikembangkan melihat-melalui tipe ini terutama ditujukan untuk digunakan sebagai panel layar utama di ponsel dan perangkat mobile lainnya.
Technology innovation Mobile devices with organic electroluminescent display
Technology innovation Mobile devices with organic electroluminescent display 
 Technology innovation Mobile devices with organic electroluminescent display
Sumber
Welcome to my blog, Thanks for visiting and reading.
Baca SelengkapnyaPerangkat mobile dengan tampilan electroluminescent organik!

Nenek Moyang Angry Birds berasal dari China?

Posted by TEMENT on Kamis, 02 Juni 2011

--Salam tementku. Di China Angry birds, sedang ramai dibicarakan di twitter, bukan karena permainannya, melainkan munculnya foto sebuah benda antik yang mirip dengan burung merah di Angry birds.
Relik ini berasal dari dinasti Shang, 1766 SM - 1122 SM. Benda yang digali pada tahun 1956 ini berukuran tinggi 19.7cm dan lebar 13.4cm.

Lalu untuk apa burung-burung ini digunakan pada masa dinasti Shan? Apakah pasukan kerajaan memakai benda ini untuk menimpuk dan merubuhkan benteng lawan mereka? Ternyata tidak, benda ini rupanya merupakan gelas yang biasa digunakan untuk minum-minum oleh kalangan elite kerjaan ketika itu.

Welcome to my blog, Thanks for visiting and reading.
Baca SelengkapnyaNenek Moyang Angry Birds berasal dari China?

Pengguna Mac Vs PC [Infographic]

Posted by TEMENT

--Salam tementku. Hunchblog proyek terbaru dari penemu flicker, Caterina Fake, baru saja mengeluarkan infographic menarik yang membandingkan selera dan pribadi pengguna PC dan Mac, berdasarkan survei kepada 388.315 usernya.
image: Hunch

Sebelumnya, hunch.com juga telah melakukan survei dengan topik yang sama dan survei tersebut telah di respons oleh 400.000 membernya pada tahun 2009. Dan inilah hasilnya:
  • Pengguna Mac lebih melihat isi dunia ini dalam satu "kesamaan", karenanya mereka lebih cenderung ingin dilihat sebagai orang yang unik dan berbeda. Hal ini dapat dilihat dari segi estetikanya seperti contohnya kebanyakan dari mereka lebih menyukai warna yang tegas, desain retro, pakaian yang dibuat khusus hanya satu tipe, dan karya seni tingkat tinggi.
  • Pengguna PC lebih melihat dunia ini "sudah cukup beragam" dan mereka memilih untuk hidup selaras dengan keanekaragaman tersebut. Dapat dilihat bahwa mereka memilih desain "mainstream modern" (bukan retro maupun kontemporer yang ekstrim) dan mereka lebih memilih pakaian yang sesuai dengan aktivitas yang dilakukannya.
  • Pengguna Mac lebih memilih film yang lebih independent, komedi, dan majalah mengenai design, sedangkan pengguna PC lebih cenderung memilih media mainstream alternatives seperti siaran olahraga.
  • Dilihat dari sisi kepribadian, Pengguna Mac cenderung berkepribadian verbal, conceptual, dan pengambil resiko. Dan kebanyakan pengguna PC menyebut diri mereka sebagai orang yang berorientasi jumlah, faktual, teguh dan perkerja keras.
Sumber
Welcome to my blog, Thanks for visiting and reading.
Baca SelengkapnyaPengguna Mac Vs PC [Infographic]

Man City Siap Boyong Trio Napoli

Posted by TEMENT


Headline
--Salam tementku. Untuk memperkuat skuadnya dalam mengarungi kompetisi musim depan, Manchester City dikabarkan siap memboyong tiga bintang Napoli.
Mereka adalah bomber Edinson Cavani, gelandang Marek Hamsik, dan Ezequiel Lavezzi. Hal itu disampaikan pemandu bakat The Citizen Attilio Lombardo dalam wawancara bersama Radio Crc.
“Saya harap segera akan ada negosiasi antara Napoli dan Manchester City. Apalagi saya merasa bahwa penyerang Napoli sangat cocok bermain di City,” ujarnya.
“Trio Edinson Cavani, Marek Hamsik, dan Ezequiel Lavezzi akan membawa sukses bagi klub manapun. Napoli memiliki pemain-pemain hebat. Tetapi saya tidak yakin mereka akan melepas Hamsik dan Cavani secara bersamaan.
Tampaknya, keinginan The Citizen untuk mendatangkan Hamsik bakal mendapatkan hambatan besar, Pasalnya, AC Milan juga terang-terangan menyatakan diri mengincarnya. Namun, Lombardo optimstis bahwa Hamsik akan tetap berlabuh ke Stadion City of Manchester.
“Manchester City saat ini tengah mengincar beberapa pemain hebat untuk bisa berjaya di kompetisi Eropa. Kami yakin akan mampu membawa ketiganya," tandasnya.

Sumber
Welcome to my blog, Thanks for visiting and reading.
Baca SelengkapnyaMan City Siap Boyong Trio Napoli

Senjata SS2 Indonesia Terbaik di Dunia

Posted by TEMENT

--Salam tementku. Anggota Komisi I DPR RI dari Fraksi Partai Golkar, Fayakhun Andriadi mengungkapkan, senapan serbu produksi putra-putra bangsa Indonesia telah terbukti berhasil menunjukkan prestasi juara pada beberapa kejuaraan tingkat dunia.

"Yang jelas, demikian Fayakhun Andiradi, senapan serbu SS2-V1 V5 itu merupakan senjata buatan PT Pindad yang rekayasanya 100 persen dilakukan oleh putra-putra bangsa indonesia," ujarnya kepada ANTARA di Jakarta, Kamis.

Ia mengatakan itu, sehubungan dengan adanya ketertarikan sejumlah negara tetangga atas senjata produksi Indonesia tersebut.

"Jenis senapan serbu SS2-V1 hingga V5 yang diproduksi oleh PT Pindad di Bandung ini, dan kini sedang ditawarkan ke beberapa negara tetangga, terutama Malaysia yang menunjukkan minat besar untuk membelinya," katanya lagi.

Senapan serbu ini, menurutnya, berlaras panjang kaliber 5,56 mm yang beberapa kali menjadi senjata andalan dalam kejuaraan bertaraf internasional.

"Karena terbukti bisa membawa juara beberapa perutusan Indonesia, sehingga sejumlah negara tetangga tertarik membelinya," katanya lagi.

Fayakhun Andriadi atasnama rekan-rekannya di Komisi I DPR RI lalu mendesak Pemerintah RI melalui Kementerian Pertahanan, agar menyetop impor alat utama sistem persenjataan (Alutsista) tertentu yang sudah bisa direkayasa dan diproduksi di Indonesia.

"Khusus untuk peluru dan senapan berlaras pendek, yakni pistol, juga senapan berlaras panjang sejenis SS2, kita jangan lagi impor, lebih mengutamakan produksi dalam negeri, agar semakin mempercepat menuju swasembada Alutsista," ujarnya.

`Political will` Pemerintah RI, menurutnya, amat diperlukan untuk diwujudkonkretkan dalam `political action`, yakni di sektor kebijakan anggaran untuk mendukung percepatan menuju swasembada Alutsista secara bertahap.

"Kita harus bisa melakukannya dan jangan lagi terlalu bergantung kepada impor, sehingga kita tidak lagi selalu jadi korban kebijakan embargo sepihak dan lain-lain kebijakan yang merugikan kepentingan pertahanan nasional," tegas Fayakhun Andriadi.

Sumber
Welcome to my blog, Thanks for visiting and reading.
Baca SelengkapnyaSenjata SS2 Indonesia Terbaik di Dunia

10 Jam Tangan Futuristik yang Super Keren

Posted by TEMENT

10 Jam Tangan Futuristik yang Super KerenSekarang ini keberadaan jam tangan sudah mulai semakin sedikit penggunanya karena kebanyakan dari kita memanfaatkan handphone untuk melihat waktu. Namun, para produsen jam tangan masih jeli melihat pasar. Saat ini keberadaan jam tangan mulai beralih fungsi lebih sebagai aksesori fashion daripada penunjuk waktu. Kita lihat yuk, gimana model jam tangan di era modern ini. Inilah model jam tangan yang unik dan keren:

1. Handcuff Watch

Jam tangan berbentuk borgol, cocok buat para polisi yang sering kelupaan bawa borgol. Jadi pas menangkap penjahat dan lupa bawa borgol, pakai aja jam tangan ini. Hehe…

2. Lehotzky’s Caterpillar Watch

Terinspirasi dari roda buldoser, bahan dari jam ini akan berputar ketika waktu berubah.

3. Storm Cosmo LED Watch

Cara baca jam ini unik banget! Perbedaan warna menggambarkan satuan waktunya, biru = 10, hijau = 5, merah =  1. Warna kuning adalah indikator AM/PM (menyala ketika menunjukkan waktu AM). Sebelah kiri untuk memberitahu jam atau bulan, sebelah kanan untuk menit atau tanggal. Gambar di atas menunjukkan pukul 11.57 AM. Ada tombol untuk mengganti ke mode tanggal. Harga $279 USD

4. Seiko Spectrum Bracelet Watch

Jam tangan dengan bentuk futuristik yang menampilkan waktu dengan tinta elektronik, Hanya ada 1000 buah di dunia ini. Dijual dengan harga…murah aja $5,000 USD. Hooooooh!!! Mau satu…

5. Hologram Watch

Bentuknya mirip gelang ketika tidak menunjukkan waktu. Cocok buat para cowok yang mau meluluhkan hati ceweknya. Habis itu kantong bolong gak tanggung loh ya :)

6. Genuine Barcode LED Watch

Cara bacanya adalah 2 kolom pertama untuk menggambarkan jam (kolom satu kelipatan 5, kolom 2
kelipatan 1) dan 2 kolom kedua menggambarkan menit (kolom tiga kelipatan 10, kolom 4 kelipatan 1). Bisa juga untuk membaca tanggal dengan cara yang sama (ada tombol untuk merubah dari mode jam ke mode tanggal). Gambar di atas menunjukkan pukul 1.51 PM.

7.Ora Unica Watch

Kelihatannya sulit membaca waktu dengan menggunakan jam ini, tapi sebenarnya caranya cukup sederhana.
Jam ini sama seperti jam lain. Jarum pendek menunjukkan jam dan jarum panjang menunjukkan detik. Namun, berbeda dengan jam kebanyakan, jam Ora Unica menggunakan jarum jam yang melingkar-lingkar sehingga terkesan jam dan menit ditunjukkan oleh 1 garis yang melingkar-lingkar.

8. Kisai: Denshoku LED Watch

Terdapat 12 garis cahaya untuk menggambarkan waktu. Tekan tombolnya, maka LED akan menyala 3 kali. Pertama menggambarkan jam, kedua menit kelipatan 10, dan yang terakhir menit kelipatan 1. Denshoku dalam Bahasa Jepang adalah pencahayaan atau iluminasi. Harga $224 USD

9. Orb Watch

Jam tangan berbentuk gelang. Ada 3 garis pada jam ini. Garis pertama menunjukkan jam, kedua menit, dan yang ketiga detik. Tampilannya sederhana, tapi terlihat futuristik.

10. Time Bracelet Futuristic Watch

Jam tangan yang terinspirasi dari perhiasan wanita. Sisi satu menunjukkan jam, sisi lain menunjukkan menit.

Sumber
Welcome to my blog, Thanks for visiting and reading.
Baca Selengkapnya10 Jam Tangan Futuristik yang Super Keren
 
www.ah-plug.net23.net